PANEN PADI BAGUS PETANI SEJAHTERA


Panen padi di Desa Tewang Beringin kecamatan Tewang sangalang garing kabupaten katingan.
Panen Padi Saat Ini sedang berlangsung di desa - desa, petani mengucapkan syukur atas panen padi mereka yang berhasil dengan mendapatkan adanya kenaikan hasil padinya atas pengumpulan hasil ubinan sebesar 3,680 Ton/Ha.
Hasil panen padi petani saat ini dengan berbagai macam varietas padi baik lokal, hibrida dan silangan padi unggul lokal dan padi hibrida dari saat awal tanam sampai panen tumbuh bagus dan hasil panen pun bagus.

Untuk tahun ini kata petani disekitar desa ini serangan hama dan penyakit kurang sehingga hasil panenpun dapat maksimal.

Gambar kebersamaan penyuluh , mantri tani dan aparat desa serta petani di desa tewang baringin.




Comments

Popular posts from this blog

Buah Langka (palasit) Hutan Kalimantan

Buah Kalangkala atau Tabulus