Posts

Showing posts from April 1, 2018

Cara Menumbuhkan Akar Belimbing Wuluh atau belimbing tunjuk

Image
Belimbing wuluh adalah tanaman buah yang tergolong dalam family belimbing manis, namun belimbing wuluh atau biasa di kalimantan tengah dan selatan biasa menyebutnya dengan belimbing tunjuk, mungkin penamaan ini disebabkan buahnya yang kecil jika dibandingkan dengan belimbing manis umumnya serta buahnya yang seukuran telunjuk jari tangan, buah belimbing wuluh atau belimbing tunjuk agak asam kecut jika dimakan langsung, buah ini sering dimakan sebagai bahan pencokan dengan sambal dan kecap agar terasa agak manis. Bisa juga dijadikan bahan tambahan sambal untuk menambah citra rasa pada masakan. Buahnya bergerombol banyak dalam satu tangkai dan sering berbuah banyak. Tanaman ini tidak mengenal musim , jika berbuah maka batangnya akan berbuah terus. Buahnya berwarna hijau jika muda dan agak kuning muda jika sudah masak. Perbanyakan tanaman ini bisa dengan biji , cangkok, sambung atau di stek dahannya. Bagaimana cara menyetek dahan tanaman belimbing wuluh atau belimbing tunjuk, simak v

CANGKOK RAMBUTAN"AGAR BERHASIL"

Image
Info pertanian>>blogspot>>co.id Dalam perbanyakan tanaman secara cangkokan kita akan mempersiapkan bahan dan alat sebagai berikut : - Pilihan tanaman yang akan dicangkok adalah tanaman yang sudah berbuah, unggul, enak, kualitas tanaman sehat, dahannya sudah pas untuk ukuran cangkokan sekitar diameter lingkaran -+ 15-20 cm. - plastik untuk kemasan gula pasir atau gunakan plastik yang transpran hal ini berfungsi agar sinar matahari dapat menembus ke media tanah untuk tanaman cepat berakar tidak lembab yang bisa menyebabkan berjamur dan busuk, atau bisa gunakan botol kemasan air yang volumenya sesuai dengan ukuran dahan, seperti bekas kemasan minuman yang di gunting dan dicocokan dengan yang kita kehendaki. - tali rapia sebagai pengikat. - tanah subur+ cucupit+ arang sekam+ pupuk kandang Dengan perbandingan 2:1 misal media tanah subur 2:1 pupuk kandang dan seterusnya. - Zat perangsang akar atau zpt bisa pakai root up, dan bawang merah. - pisau okolasi, p

Dasar Ilmu Botani (Agronomi) dalam Budidaya Pertanian

Image
Info pengetahuan>>tanikatingan>>blogspot>>co.id Dalam Ilmu Tumbuhan disebut juga dengan Istilah Botani yaitu suatu ilmu pengetahuan tentang tanaman dan tumbuhan. Apa saja yang dipelajari dalam ilmu tumbuhan dan tanaman ? Pengetahuan itu meliputi : - Dasar Ilmu Tanah, dalam mempelajari ilmu botani atau tanaman dan tumbuhan kita juga harus mempelajari dasar - dasar ilmu tanah yang didalam nya membahas tentang apa itu tanah , baik tanah aluvial, tanah podsolik merah kuning, tanah lempung, lempung berpasir, tanah endapan, tanah gambut, tanah pasir, dan sebagainya. Apa yang kita dapatkan dalam dasar ilmu tanah adalah mengetahui tingkat kecocokan tanaman dengan komoditi tanaman yang akan di tanam. misal untuk tanah gambut dengan tingkat keasaman (Ph) tanah yang bervariasi maka pada umumnya tanah gambut adalah tanah yang asam atau tanah dengan PH rendah dibawah 6, sedangkan tanaman umumnya akan menghendaki Ph tanah yang netral PH antara 6-7. Nah ? Pertanyaann

Cara Sambung Susu Durian Gelafir Katingan

Image
Durian dengan nama latin Durio Zibethinus merupakan buah asli asia tenggara tumbuh dan beradaftasi pada lingkungan iklim tropis, menghendaki tanah yang subur dan kaya akan humus. Durian disebut dengan Raja buah karena buah ini mempunyai keunggulan rasa dari isi buah yang jika masak berbau harum, empuk, enak dan manis. Durian juga selain disantap langsung juga bisa dibuat dodol durian, salai durian dan tempuyak durian. Jika kita berada di kabupaten katingan, maka hampir setiap tahun akan ada musim buah durian, kita bisa lihat dipinggir jalan raya dikabupaten maka banyak di jual buah durian dengan harga yang berpariasi ada yang mahal ada yang agak murah, hal ini karena adanya buah yang enak, besar dan kecilnya buah durian. Durian katingan dikenal banyak ragam dan varietas duriannya, dengan nama yang tergantung nama asal dan nama buah lokal dari asal buah durian itu sendiri. Ada buah durian dengan nama buah durian tik undang karena warna dan bentuk buah seperti ikan udang. Bua